Selasa, 03 Agustus 2010

Kemukjizatan Obat-obatan dan Makanan


Buku ke 3: Kemukjizatan Obat-obatan dan Makanan

Dalam Islam, ada makanan & minuman tertentu yang dilarang untuk dikonsumsi. Ada juga makanan dan minuman tertentu yang dianjurkan untuk dikonsumsi. Bahkan, ada juga teknik pengobatan tertentu yang diperintahkan demi menjaga keseimbangan sistem kerja tubuh. Ternyata, semua yang diperintah dan dilarang Islam melalui Alquran dan Hadis itu terbukti kebenarannya berdasarkan penelitian dan pengkajian Ilmu Kedokteran modern.

Pembahasan dalam buku ini:
1. Bakteri pemakan daging dan penyimpangan seksual
2. Bahaya khamr terhadap jantung dan pembuluh darah
3. Wabah penyakit pes dan seks bebas
4. Puasa dan tekanan darah
5. Puasa bagi penderita penyakit diabetes
6. Kebersihan bagian dari keimanan
7. Puasa untuk gigi dan mulut yang indah
8. Penderita ginjal
9. Cara berbuka dan sahur yang sehat
10. Jika penderita jantung berpuasa
11. Puasa dan kegemukan
12. Bebas rokok dengan berpuasa
13. Kesehatan kulit dengan berpuasa
14. Penderita penyakit kronis saat bulan puasa
15. Puasa menunda penuaan
16. Perut sarang penyakit
17. Etika makan dan bahaya kenyang
18. Puasa wanita hamil
19. Etika tidur
20. Rahasia dibalik mandi janabah
21. Bersuci ketika beribadah
22. Manfaat kesehatan pakaian ihram
23. Zina dan penyimpangan seksual dalam tinjauan Islam
24. Tato dalam tinjauan agama, kesehatan dan estetika
25. Menyingkap manfaat Shalat pada usia dini dan penyakit tulang punggung
26. Jalan sehat ke masjid
27. Mukjizat kehamilan
28. Terapi bekam
29. KB dalam tinjauan Islam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar